SMAN 8 DEPOK
Lepas sambut serah terima jabatan kepala SMAN 8 DEPOK

Assalamualaikum wr wb dengan rahmat Allah swtyang selalu melimpahkan karunia bagi kita semua sehingga pada sampai saat ini kita selalu diberikan kesehatan dan keselamatan, sholawat serta salam mari kita haturkan kepada junjungan alam nabi kita Nabi besar Muhammad SAW, yang telah membawa kita dari zaman yang gelap sampai zaman yang terang benderang saat ini, yang saya hormati kepala SMAN 8 DEPOK yang baru beserta jajarannya dan tidak lupa para guru sman 8 depok, pada kesempatan kali ini admin akan memposting foto kegiatan lepas sambut serah terima jabatan kepala SMAN 8 DEPOK, selamat jalan kepada Ibu Supeni yang sekarang telah mengampu tugas di tempat baru yaitu SMAN 8 BOGOR semoga kesehatan keselamatan dan rezeki yang baik selalu mengiringi beliau aamiin yarobal alamin dan tidak lupa pula admin ucapkan selamat datan kepada bpk Agus Suparman, S.Pd sebagai kepala sman 8 depok yang baru semoga hadirnya beliau di SMAN 8 DEPOK membawa pengaruh yang positif untuk sekolah kita tercinta ini, demikian yang admin sampaikan terimakasih banyak atas perhatiannya wassalamualaikum wr wb